Indonesia U-20 vs Guatemala U-20 di Laga Persahabatan 21 Februari 2023: Susunan Pemain dan Prediksi Skor Akhir

- 21 Februari 2023, 14:36 WIB
Inilah prediksi pemain hingga skor akhir antara Indonesia U-20 vs Guatemala U-20 di Laga Persahabatan pada 21 Februari 2023.
Inilah prediksi pemain hingga skor akhir antara Indonesia U-20 vs Guatemala U-20 di Laga Persahabatan pada 21 Februari 2023. /Vidio.com

PR TASIKMALAYA – Lanjutan laga persahabatan antara Indonesia U-20 vs Guatemala U-20 pada 21 Februari 2023 akan membagikan informasi penting melalui artikel ini. Mulai dari pratinjau secara singkat hingga prediksi.

Pertandingan antara Indonesia U-20 vs Guatemala U-20 akan dimulai pada pukul 19.30 WIB di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK). Kemudian, artikel ini juga menyediakan link nonton legal untuk mendukung timnas garuda.    

Pastikan fans timnas garuda tidak akan melewatkan pertarungan seru antara Indonesia U-20 vs Guatemala U-20. Sekaligus menjadi pertandingan ketiga dari rangkaian laga persahabatan itu.        

Sebelum melihat prediksi, simak pratinjau sebelum laga Indonesia U-20 vs Guatemala U-20 dimulai, sebagaimana dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari akun Instagram @pssi di bawah ini.

Baca Juga: Anda Seorang Petualang? Karakter Terbaikmu Diungkap Lewat Tes Psikologi Menarik ini!

Indonesia U-20 pada pertandingan persahabatan sebelumnya mengalami kekalahan tipis 1-2 atas Selandia Baru U-20 pada 19 Februari lalu.

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong melihat anak asuhnya bermain kurang maksimal karena membuang kesempatan emas untuk mencetak gol. Tentu ini menjadi pekerjaan rumah bagi pelatih asal Korea Selatan itu.

Hal ini juga dirasakan oleh beberapa pemain garuda saat menghadapi Selandia Baru karena mengalami penurunan performa. Maka dari itu, skuad garuda mulai belajar dari pertandingan sebelumnya dan berharap tidak membuat kesalahan serupa saat melawan Guatemala.

Berikut adalah prakiraan pemain untuk Indonesia U-20 vs Guatemala U-20 nanti malam.

Baca Juga: Optimis Persikabo 1973 Akan Menang atas PSIS Semarang di BRI Liga 1, Aidil Sharin Sahak: Tak Mau Gagal

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Instagram @pssi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x