Prediksi Denmark vs Prancis di UEFA Nations League 26 September 2022: Les Bleus Mulai Bangkit

- 24 September 2022, 12:14 WIB
Simaklah berikut ini informasi mengenai prediksi pertandingan Denmark vs Prancis di UEFA Nations League.
Simaklah berikut ini informasi mengenai prediksi pertandingan Denmark vs Prancis di UEFA Nations League. /Instagram/@equipedefrance

Baca Juga: Jadwal Film One Piece Red 24 September 2022 di Bioskop XXI Tasikmalaya

Head to Head

Dalam 15 pertemuan head-to-head antara kedua belah pihak, Prancis unggul dengan delapan kemenangan dan tim dinamit hanya meraup lima kemenangan.

Terakhir kali kedua tim bertemu pada 4 Juni 2022 di pertandingan pertama UEFA Nations League dengan Denmark menang tipis 2-1 atas tim Ayam Jantan.

Berikut prediksi pemain yang akan turun pada laga ini serta skor akhir:

Baca Juga: Nonton Persib vs Persija di BRI Liga 1 Wajib Vaksin Booster, Berikut Jadwal Vaksinasi 24 September di Bandung

Prediksi Pemain

Denmark: Kasper Schmeichel; Joachim Andersen, Andreas Christensen, Simon Kjaer; Joakim Maehle, Daniel Wass, Thomas Delaney, Pierre-Emile Hojbjerg; Andreas Skov Olsen, Christian Eriksen, Martin Braithwaite

Prancis: Mike Maignan; Benjamin Pavard, William Saliba, Raphael Varane, Ferland Mendy; Matteo Guendouzi, Aurelien Tchouameni, Eduardo Camavinga; Antoine Griezmann, Kylian Mbappe, Olivier Giroud

Prediksi Skor Akhir

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah