Otorita Sebut Pemindahan IKN Bisa Buat Peradaban Baru

- 15 Juni 2024, 18:44 WIB
Suasana pembangunan Kompleks Istana Kepresidenan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis, 2 November 2023.
Suasana pembangunan Kompleks Istana Kepresidenan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis, 2 November 2023. /Antara/Hafidz Mubarak A/

Baca Juga: 11 Rujak Unik yang Berasal dari Berbagai Daerah di Indonesia, Aceh hingga Lombok

Di lain hal, Prof Ir Aman Wirakartakusumah mengungkapkan soal progres pembangunan fisik maupun kontribusi institusi pendidikan di IKN yang sedang berjalan.  

"Hari ini kita membahas hal penting tentang IKN, tentunya kita mengharapkan paparan capaian pembangunan IKN, kita juga coba melihat dari 'point of view' dalam bidang pengetahuan. Selain itu mungkin bisa menjelaskan kesempatan bagaimana IPMI bisa berkontribusi dalam pembangunan IKN," tuturnya pada tanggal yang sama.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah