Jangan Mudah Tergoda Iming-iming Kerja di Luar Negeri dengan Gaji Besar, Bisa Jadi Alasannya karena Hal Ini

- 21 Mei 2023, 21:55 WIB
Ilustrasi - Simak berikut ini beberapa upaya yang bisa dilakukan masyarakat dalam mencegah TPPO.
Ilustrasi - Simak berikut ini beberapa upaya yang bisa dilakukan masyarakat dalam mencegah TPPO. /Pexels/lalesh aldarwish

Baca Juga: Tes IQ: Yakin Lihat 3 Perbedaan di Antara 2 Gambar? Orang Jenius Mengenalinya dalam 15 Detik Saja

6. Melakukan penelusuran informasi terkait legalitas perusahaan penyaluran TKI pilihan Anda. 

Diharapkan dengan adanya upaya tersebut, dapat meningkatkan upaya pencegahan TPPO di tengah masyarakat.

Jika melihat dalam sudut pandang pemerintahan, maka lembaga yang bertanggung jawab dan berwenang melakukan pencegahan ini adalah pihak Polri.

Sehingga, untuk melakukan pencegahan TPPO, Polri akan melakukan beberapa upaya berikut ini:

Baca Juga: Megawati Ceritakan Sosok Soekarno, Singgung Isu PKI

1. Edukasi masyarakat tentang TPPO serta bahaya yang ditimbulkannya.

2. Melakukan peningkatan kapasitas penegak hukum dalam melakukan investigasi.

3. Meningkatkan kerja sama dengan lembaga terkait pekerjaan migran lain.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah