LRT Akan Diuji Coba Mulai 12 Juli 2023 dengan Pelayanan Gratis

- 17 Mei 2023, 13:16 WIB
Kementerian Perhubungan akan uji LRT.
Kementerian Perhubungan akan uji LRT. /Instagram @lrtjkt

Baca Juga: Lowongan Kerja di PT LRT Jakarta Disertai Kualifikasinya! Warga Tasikmalaya Dipersilahkan Melamar

Juru Bicara Kemenhub tersebut juga mengatakan bahwa dalam pertimbangan tarif akhir akan ada unsur subsidi.

"Akan ada unsur subsidi dalam tarif akhirnya. Besarannya nanti akan disosialisasikan segera,” tambah Ardita.

Diketahui, LRT Jabodetabek ini akan melintasi sepanjang 44,43 kilometer dengan 18 stasiun dari Bekasi Timur-Cawang, Cibubur-Cawang, dan Cawang-Dukuh Atas.

Sebagai informasi, LRT Jabodebek memiliki panjang lintasan 44,43 kilometer. Proyek tersebut memiliki 18 stasiun dari Bekasi Timur-Cawang, Cibubur-Cawang, dan Cawang-Dukuh Atas.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah