Gerindra Utamakan Fokus Pilpres 2024 Daripada Tanggapi Kaesang

- 10 Mei 2023, 14:25 WIB
Kaesang Pangarep.
Kaesang Pangarep. /Instagram.com/@kaesangp/

Diketahui bahwa DPC Partai Gerindra Kota Surakarta akan mengadakan pertemuan dengan Kaesang Pangarep dalam waktu dekat.

Baca Juga: Prediksi Timnas Indonesia vs Kamboja di SEA Games 2023: Head to Head, Susunan Pemain, Skor dan Link Streaming

Belum diketahui kapan secara pasti terkait pertemuan tersebut, namun akan ada pembahasan mengenai Gerindra siap mengusung Kaesang Pangarep.

Di lain hal, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Surakarta sudah mengagendakan pertemuan dengan Kaesang Pangarep mengenai hal itu.

Hal ini disampaikan oleh Ketua DPC Partai Gerindra Ardianto Kuswinarno pada Rabu, 10 Mei 2023.

Ardianto mengatakan bahwa DPC Gerindra akan bertemu dengan Kaesang pada 14 Mei 2023 atau setelah pendaftaran bakal calon legislatif dari Partai Gerindra ke Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Baca Juga: Soal Insiden Bendera Indonesia Terbalik di SEA Games 2023, PM Kamboja Meminta Maaf pada Presiden Jokowi

"Setelah pendaftaran tanggal 14 Mei di KPU, saya mau minta waktu ketemu mas Kaesang. Saya dengan tim Gerindra Solo mau membicarakan ini, yang jelas selesaikan dulu agenda partai tanggal 14 (14 Mei).

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x