Usai Peringatan Tsunami Diturunkan, Abu Vulkanik Jadi Masalah Baru Bagi Tonga

- 17 Januari 2022, 08:08 WIB
Tonga menghadapi masalah baru, yakni abu vulkanik dari gunung berapi yanh meletus usai peringatan tsunami diturunkan, 16 Januari 2022.*
Tonga menghadapi masalah baru, yakni abu vulkanik dari gunung berapi yanh meletus usai peringatan tsunami diturunkan, 16 Januari 2022.* /REUTERS/CIRA/NOAA/aa

PR TASIKMALAYA - Ancaman tsunami dari gunung berapi yang meletus di Tonga telah surut sejak Minggu, 16 Januari 2022.

Namun terdapat awan abu vulkanik besar yang menutupi Tonga yang berdampak terhadap penerbangan pesawat.

Abu vulkanik besar yang keluar dari gunung berapi tersebut mengancam penerbangan dari Selandia Baru yang menyebabkan kerusakan.

Gunung berapi Hunga Tonga-Hunga Ha'apai menunjukan letusa yang mengeluarkan segumpal abu, uap dan gas.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Caramu Buka Pintu, Jawabannya Ketahui Caramu Mengambil Keputusan!

Ledakan sonik dari gunugn berapi tersebut terdengar sampai ke Alaska.

Tsunami akibat letusan gunung merapi menerjang pantai di Tonga membuat orang-orang berhamburan ke tempat lebih tinggi.

Akibat dari letusan tersebut membuat koneksi internet ke Tonga menjadi terputus.

Hal tersebut membuat rekan dan keluarga di seluruh dunia menjadi cemas dan berusaha menghubungi kerabat di Tonga.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Pohon yang Paling Menarik, dan Temukanlah Karakter Positif Tentang Dirimu!

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Aljazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x