Prihatin! Atlet Balap Sepeda Berprestasi pada Era 70-an yang Kini Terlupakan

- 2 November 2021, 11:35 WIB
Atlet bapa sepeda yang telah berprestasi dan mengharumkan nama Indonesia pada tahun 70-an diberikan berbagai bantuan dari tim Najwa Shihab.
Atlet bapa sepeda yang telah berprestasi dan mengharumkan nama Indonesia pada tahun 70-an diberikan berbagai bantuan dari tim Najwa Shihab. /Kolase Foto Tangkap Layar Youtube.com/Najwa Shihab

 

PR TASIKMALAYA – Atlet balap sepeda, Ujang Rumadi yang berprestasi di era 70-an kini terlihat tidak baik-baik saja.

Dahulu, atlet balap sepeda ini dibanggakan, sedangkan sekarang namanya sudah terlupakan.

Ujang Rumadi yang merupakan mantan atlet balap sepeda kini menderita penyakit di usianya yang senja, dan bahkan dengan penghasilannya yang tidak seberapa untuk menutupi kebutuhan hidupnya.

Baca Juga: Sempat Jatuh Bangun di Awal Karier, Begini Rahasia Sukses Inul Daratista 25 Tahun sebagai Penyanyi Dangdut

Menurut Soni Suryadi selaku putra dari Ujang Rumadi, bahwa atlet zaman dulu dan sekarang itu memang berbeda dari sisi pendapatannya.

“Kalau dulu nggak seperti sekarang ini dari segi penghasilannya,” ucap Soni Suryadi seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari YouTube Najwa Shihab pada Minggu, 31 Oktober 2021.

“Hanya ala kadarnya saja. Juara, dapat medali, sudah puas, senang, menjadi kebanggan tersendiri untuk atlet,” sambungnya.

Baca Juga: Terkuak! Sosok Nadif Zahiruddin Diduga Pacar Anya Geraldine, Pernah Kuliah di Bentley University

Berkat anaknya yang mencoba mengirimi pesan di Instagram, kini ada beberapa bantuan untuk pengobatannya.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: YouTube Najwa Shihab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah