Penelitian Terbaru dari Belanda Buktikan Manusia Bisa Tularkan Covid-19 ke Hewan Peliharaannya

- 2 Juli 2021, 19:40 WIB
Ilustrasi hewan peliharaan. Hasil penelitian dari Belanda membuktikan bahwa manusia yang sudah terinfeksi Covid-19 dapat menularkan virus ke hewan peliharaannya.
Ilustrasi hewan peliharaan. Hasil penelitian dari Belanda membuktikan bahwa manusia yang sudah terinfeksi Covid-19 dapat menularkan virus ke hewan peliharaannya. /Pexels/Snapwire

Baca Juga: Lesti Kejora Akui Selalu Dituntut Sempurna Agar Rizky Billar Tak Selingkuh: Emang Ada Apa dengan Fisik Dede?

Hasil pengawasan itu menunjukkan bahwa kucing dan anjing yang tertular Covid-19 sembuh dengan cepat.

Mereka juga tidak menularkan coronavirus kepada hewan lain yang mendiami satu rumah yang sama.

Dugaan sementara kenapa Covid-19 bisa ditularkan si pemilik kepada kucing atau anjing yang jadi peliharaannya adalah karena hubungan yang terlalu dekat.

Baca Juga: Mbak You Meninggal Dunia Secara Mendadak, Ini Isi Pembicaraan Terakhir sang Paranormal dengan Denny Darko

“Banyak yang terlalu dekat dengan binatang peliharannya seperti tidur bersama di satu kasur yang sama. Jadi penularan di jarak yang dekat itupun terjadi,” jelas Dokter Els Boens.

Jika Dokter Boens menemukan tidak adanya penularan dari anjing atau kucing kepada manusia, akan beda jadinya jika seseorang memelihara cerpelai.

Si cerpelai awalnya tertular Covid-19 dari pemiliknya.

Baca Juga: Sibuk Luar Biasa, Hebatnya BTS yang Tetap Semangat di Depan ARMY Meski Cuma Punya Waktu Libur 3 Hari

Kemudian cerpelai yang sudah tertular Covid-19 rupanya terbukti bisa menularkan kembali virus tersebut kepada manusia yang lain.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah