IFRC Sebut Kondisi dan Situasi Covid-19 di Indonesia yang Mengkhawatirkan

- 30 Juni 2021, 13:20 WIB
Lonjakan kasus Covid-19 karena varian Delta di Indonesia ini jadi perhatian Federasi Internasional Perhimpunan Palang Merah dan Bulan Sabit.
Lonjakan kasus Covid-19 karena varian Delta di Indonesia ini jadi perhatian Federasi Internasional Perhimpunan Palang Merah dan Bulan Sabit. //REUTERS/Willy Kurniawan

Penjual di daerah lain di Jakarta mengatakan bahwa stok mereka juga telah mengering.

Menurut Sulung Mulia Putra, seorang pejabat di dinas kesehatan Jakarta, mengatakan kekurangan itu bersifat sementara dan karena masalah distribusi sedang diselesaikan.

Baca Juga: Lirik Lagu Blue Jeans - Gangga Kusuma, Ceritakan Sesuatu yang Sederhana Tapi Berharga

Untuk mengatasi virus Covid-19, Indonesia mengandalkan vaksinasi massal.

Namun hanya 13,3 juta dari 181,5 juta yang ditargetkan untuk inokulasi telah menerima dua dosis yang diperlukan.

Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Marsudi Mengatakan, Jepang akan menyediakan 2 juta dosis vaksin AstraZeneca pada Juli.

Sampai dengan Selasa, Indonesia sejauh ini telah menerima total 104 juta dosis vaksin virus corona atau Covid-19.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah