75 Pegawai KPK Resmi Dinonaktifkan, Faisal Basri: Rezim Ini Secara Moral Sudah Bangkrut

- 12 Mei 2021, 08:20 WIB
Ekonom Senior, Faisal Basri.
Ekonom Senior, Faisal Basri. /ANTARA FOTO/Wahyu Putro.

Cuitan Faisal Basri.*
Cuitan Faisal Basri.* Twitter.com/@FaisalBasri

Baca Juga: Kutuk Keras Serangan Israel, Fadli Zon: Hormati Status Quo Situs Suci di Kota Tua Yerussalem

Diketahui, 75 pegawai KPK yang dinonaktifkan dari KPK merupakan pegawai yang telah dinyatakan tidak lolos Tes Wawasan Kebangsaan (TWK).

TWK tersebut dilakukan untuk peralihan status pegawai KPK menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN).

Namun, tes tersebut dianggap janggal karena ada sejumlah pertanyaan yang tidak sesuai dengan nilai integritas dari KPK.

Baca Juga: Resep Es Cendol Cokelat Crunchy dan Coffee Jelly, Kreasi Minuman yang Cocok Disajikan Saat Lebaran

Selain itu, pegawai KPK yang tidak lolos merupakan pegawai yang terbaik, salah satunya Novel Baswedan.

Sejumlah kejanggalan tersebut menuai kritik dari berbagai pihak, sehingga penonaktifan 75 pegawai tersebut dianggap sebagai upaya pelemahan KPK.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Twitter @faisalbasri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x