Kemensos Berikan Update Informasi Penanganan Dampak Bencana Gempa Bumi Sulawesi Barat

- 25 Januari 2021, 20:45 WIB
Penanganan dampak bencana gempa bumi di Sulawesi Barat.
Penanganan dampak bencana gempa bumi di Sulawesi Barat. //instagram.com/ @kemensosri

 

PR TASIKMALAYA – Kementerian Sosial Republik Indonesia (Kemensos RI) memberikan informasi terbaru yang berkaitan dengan penanganan dampak bencana gempa bumi di Sulawesi Barat.

Kemensos RI berikan data penanganan dampak bencana gempa bumi di Sulawesi Barat, per-tanggal 23 Januari 2021 pukul 10.00 WIB. 

Informasi penanganan dampak bencana gempa bumi di Sulawesi Barat, diunggah infografik akun instagram @kemensosri pada Minggu, 24 Januari 2021.

Baca Juga: Singgung Jokowi Soal Lembaga Khusus Tangani Radikalisme, Teddy Gusnaidi: Bukan Hanya Bicara Terorisme

“Sejumlah Dapur Umum dan bantuan lainnya telah ditambahkan untuk warga terdampak bencana gempa,” tulis akun instagram @kemensosri seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com.

Berikut upaya yang telah dilakukan untuk penanganan dampak gempa bumi di Sulawesi Barat:

1. Membuat pos utama penanggulangan bencana bidang perlindungan sosial di Kantor Dinas Sosial Sulawesi Barat.

2. Melakukan pendistribusian logistik

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x