Indonesia Dikepung Bencana, Najwa Shihab: Manusia Makhluk Ajaib Gemar Hancurkan Huniannya

- 21 Januari 2021, 07:20 WIB
Najwa Shihab.
Najwa Shihab. /Instagram.com/@najwashihab

Tak hanya itu, ia juga menyebut bahwa manusia gemar berpura-pura lupa akan penyebab banyaknya bencana. Mereka banyak berdalih berdalih dengan alasan-alasan yang sempurna.  

Najwa Shihab menuturkan bahwa manusia yang mempunyai akal dapat melakukan hal lebih baik dalam menghadapi bencana.

Agar sesuatu yang terjadi saat ini tidak terjadi untuk kesekian kalinya lagi.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca di Tasikmalaya Hari ini, 21 Januari 2020: Siang Hari akan Hujan Sedang

“Yang tak diterjang pedihnya petaka, bantu sesama dengan ragam cara, bergeraklah selagi masih bisa. #MataNajwaDikepungBencana,” tandas Najwa Shihab. 

Ia mengimbau agar masayarakat dalam situasi seperti ini, harus tetap saling tolong menolong antarsesama.  

“Warga bantu warga menjadi prinsip yang sungguh jatmika, sambil merakit hikmah agar menjadi umat yang waskita. #MataNajwaDikepungBencana,” pungkas Najwa Shihab.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x