Pesawat Lion Air JT-173 Berpenumpang Tergelincir saat Hujan Deras

- 21 Desember 2020, 06:17 WIB
Begini penampakan pesawat Lion Air dengan nomor pesawat JT-173 tujuan Batam-Tanjungkarang yang tergelincir di Bandara Radin Inten II Lampung. Bandarlampung, Minggu, 20 Desember 2020
Begini penampakan pesawat Lion Air dengan nomor pesawat JT-173 tujuan Batam-Tanjungkarang yang tergelincir di Bandara Radin Inten II Lampung. Bandarlampung, Minggu, 20 Desember 2020 /ANTARA/HO./

“Keseluruhan sudah dievakuasi dari pesawat dan dibawa ke ruang tunggu di gedung terminal bandar udara untuk mendapatkan penanganan,” tambah Danang.

Baca Juga: Orasi Aksi 1812, Kiai Tasikmalaya: Segera Bentuk Tim Independen, Agar Kami Tak Emosi

Cuaca ekstrim dengan intensitas curah hujan yang tinggi, diduga sebagai penyebab landasan pacu pesawat licin dan mengakibatkan pesawat Boeing 737-900ER Lion Air JT-173 tergelincir.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah