Ridwan Kamil Bangga, Jawa Barat Sumbang Sepertiga Ekspor Industri Kreatif Nasional

- 14 Oktober 2020, 15:31 WIB
Ridwan Kamil
Ridwan Kamil /instagram.com/ridwankamil

"Pembuatan Komite Ekonomi Kreatif dan Inovasi Jabar serta Creative Center di 27 kabupaten/kota ini tempat bagi warga Jawa Barat untuk berinteraksi, bertukar pengalaman, ilmu, promosi, dan lain-lain,” kata Kang Emil.

Baca Juga: Netflix akan Rilis Film Dokumenter BLACKPINK: Light Up the Sky Hari ini

Adapun KKI Tahun 2020 Seri II yang digelar BI memiliki tema 'Sinergi untuk UMKM Digital'.

Selain pameran virtual yang diikuti 377 UMKM binaan BI, KKI Seri II juga menyajikan joint event BI dengan Kementerian Ketenagakerjaan dan OJK.

Edukasi onboarding, business matching, business coaching, dan workshop yang difokuskan pada peningkatan kapasitas, literasi, dan digitalisasi UMKM, serta perlindungan konsumen.

Baca Juga: Akhirnya Naskah Final UU Cipta Kerja Kini Telah Diselesaikan

Kang Emil pun mengapresiasi kegiatan KKI Seri I, dan II tahun ini.

Kepada KPwBI Jabar, ia berharap agar mereka bisa membuat kegiatan promosi untuk bidang ekonomi lainnya di Jabar, misalnya bidang ketahanan pangan.

“Terima kasih kepada Kantor Perwakilan Bank Indonesia Jawa Barat dalam mempromosikan ekonomi khususnya ekonomi kreatif,” kata Kang Emil.

Baca Juga: Sebut Tak Ada Unsur Kesengajaan, FBI: Ledakan di Pelabuhan Beirut Merupakan Kebetulan

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Pemerintah Provinsi Jawa Barat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x