Konsultasi Gratis Bagi Pasien Isolasi Mandiri Covid-19, Segera Cek Pikobar!

- 5 Juli 2021, 17:30 WIB
 Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyiapkan fasilitas untuk pasien isolasi mandiri (isoman) Covid-19 lewat situs Pikobar secara gratis.*
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyiapkan fasilitas untuk pasien isolasi mandiri (isoman) Covid-19 lewat situs Pikobar secara gratis.* /Instagram @ridwankamil/

"Pasien isoman yang juga bingung dan butuh bertanya, bisa konsultasi dengan para dokter via telepon dan online melalui aplikasi atau web Pikobar," tulisnya.

Baca Juga: Tak Sengaja Telan Cairan Disinfektan karena Dikira Obat Kumur hingga Buat Panik Seisi Rumah, Ashanty: Mules!

Warga Jawa Barat bisa mengakses konsultasi dan obat gratis tersebut dengan mengisi form di situs https://pikobar.jabarprov.go.id/isoman.

"Untuk informasi dan telekonsultasi, warga dapat mengunjungi portal Pikobar https://pikobar.jabarprov.go.id/isoman," tulisnya.

Tidak lupa, dirinya mendoakan kepada warga Jawa Barat yang kini sedang menjalani isoman dan terus memberikan semangat.

Baca Juga: 7 Quotes Suga BTS Ini Dijamin Tambah Semangat ARMY untuk Gapai Mimpi Masing-masing!

 Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyiapkan fasilitas untuk pasien isolasi mandiri (isoman) Covid-19 lewat situs Pikobar secara gratis.*
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyiapkan fasilitas untuk pasien isolasi mandiri (isoman) Covid-19 lewat situs Pikobar secara gratis.* Tangkapan layar Instagram @ridwankamil

Baca Juga: Diduga Akan Laporkan Jerinx SID karena Sering Bahas Tuduhan Endorsement Covid-19, Begini Tanggapan Adam Deni

"Saya doakan lekas sembuh bagi warga yang isoman dan semangat," tulisnya.

Sebelumnya, Ridwan Kamil menunda 11 proyek infrastruktur senilai 140 miliar yang dialihkan untuk penanganan Covid-19.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah