Penyakit Polio Kembali Muncul di 3 Negara ini usai Hilang Selama Sedekade Terakhir

- 16 Agustus 2022, 10:18 WIB
ILUSTRASI - Berikut ciri-ciri dan tiga kelompok penderita penyakit polio yang muncul kembali di tiga negera usai sedekade hilang.*
ILUSTRASI - Berikut ciri-ciri dan tiga kelompok penderita penyakit polio yang muncul kembali di tiga negera usai sedekade hilang.* /Pixabay/christianabella/

Ada tiga kelompok terkait penderita penyakit polio, berikut adalah gambaran dari tiga kelompok tersebut.

1. Polio non-paralisis

Ciri-ciri dari kelompok tersebut adalah mengalami muntah, lemah otot, demam, meningitis, letih, sakit tenggorokan, sakit kepala serta kaki, tangan, leher dan punggung terasa kaku dan sakit.

2. Polio paralisis

Baca Juga: Simak! 5 Cara Mencegah Infeksi Cacar Monyet, Salah Satunya Konsumsi Daging yang Telah Dimasak

Ciri penyakit dari kelompok itu antara lain sakit kepala, demam, lemah otot, kaki dan lengan terasa lemah, dan kehilangan refleks tubuh.

3. Sindrom pasca-polio

Gambaran penyakit dari kelompok tersebut adalah sulit bernapas atau menelan, sulit berkonsentrasi, lemah otot, depresi, gangguan tidur dengan kesulitan bernapas, mudah lelah dan massa otot tubuh menurun.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Channel News Asia Kementerian Kesehatan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x