Motor Mogok, Pria Malaysia Ini Justru Minta sang Ayah untuk Menyelamatkannya

- 4 Desember 2021, 13:00 WIB
Ilustrasi. Pria asal Malasia bagikan kisahnya saat alami mptpr mogok.
Ilustrasi. Pria asal Malasia bagikan kisahnya saat alami mptpr mogok. /Pxels/Guduru Ajay bhargav

Pada tweet selanjutnya, ia juga membagikan bagaimana ayahnya seringkali mengingatkannya dalam banyak hal.

Salah satunya untuk memperbarui pajak jalan kendaraannya.

Omar pun bercerita bahwa ia seringkali merasa berhutang kepada sang ayah.

Baca Juga: Greysia Polii-Apriyani Rahayu Tersingkir dari World Tour Finals 2021

Sebagai pria yang dewasa, Omar seharusnya tidak lagi bergantung kepada ayahnya.

Namun, tweet Omar tersebut mendapatkan berbagai reaksi dari warganet.

Seorang warganet mengatakan bahwa pria muda biasanya mengatasi segalanya seorang diri dan tidak menunggu ayahnya untuk menyelamatkannya.

Baca Juga: Jung Eun Ji Apink Akui Benci Penguntit yang Kelewat Batas karena Berani Lakukan Hal Ini

Sementara itu, Omar mengatakan bahwa ia selalu ingin membangun ikatan yang dekat dengan ayahnya.

“Saya bisa mengatasi segalanya, tapi inilah cara bagaimana kami dapat terikat satu sama lain,” ujarnya.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: World Of Buzz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x