Omicron Jadi Varian Dominan di Afrika Selatan, Kasus Baru Ditemukan di Puluhan Negara

- 2 Desember 2021, 14:24 WIB
Ilustrasi varian baru Covid-19 Omicron - Omicron kini menjadi varian Covid-19 dominan di Afrika Selatan dan kasus baru pun dikonfirmasi terjadi di beberapa negara termasuk AS.
Ilustrasi varian baru Covid-19 Omicron - Omicron kini menjadi varian Covid-19 dominan di Afrika Selatan dan kasus baru pun dikonfirmasi terjadi di beberapa negara termasuk AS. /Pixabay/Alexandra_Koch/

"Bersiaplah untuk yang terburuk, berharap yang terbaik," kata Ursula von der Leyen dalam konferensi pers.

Baca Juga: Update 12 Kode Redeem ML Mobile Legends 2 Desember 2021, Menangkan Hadiah Misterius dari Moonton

Dia mengatakan bahwa vaksinasi penuh dan suntikan booster memberikan perlindungan sekuat mungkin, menurut para ilmuwan, pandangan juga yang digaungkan oleh Fauci.

Tetapi direktur kedaruratan WHO Mike Ryan mengkritik negara-negara maju yang mendorong suntikan booster untuk sebagian besar populasi mereka yang divaksinasi penuh.

WHO telah mencatat berkali-kali bahwa virus corona akan terus memproduksi varian baru selama dibiarkan beredar bebas di populasi besar yang tidak divaksinasi.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah