Alasan Jenius di Balik Mahkota ‘Crown Jewels’ Ratu Elizabeth II yang Disimpan di Kaleng Biskuit

- 5 November 2021, 16:45 WIB
Dikenal sebagai perhiasan paling berharga di dunia, inilah alasan Mahkota Crown Jewels Ratu Elizabeth II sempat disimpan di kaleng biskuit.
Dikenal sebagai perhiasan paling berharga di dunia, inilah alasan Mahkota Crown Jewels Ratu Elizabeth II sempat disimpan di kaleng biskuit. /Reuters

PR TASIKMALAYA – Mahkota Crown Jewels yang saat ini dimiliki oleh Ratu Elizabeth II dikenal sebagai perhiasan paling terkenal sekaligus termahal di dunia.

Sebab Mahkota Crown Jewels yang menunjukkan Ratu Elizabeth II sebagai pemegang takhta Kerajaan Inggris, terdiri atas Mahkota Saint Edward, Mahkota Imperial State, ditambah aksen permata Orb dan Sceptre.

Saat ini, Mahkota Crown Jewels disimpan dengan pengamanan ekstra di Jewel House yang berada di London Tower.

Baca Juga: Denny Sumargo Beberkan Kisah di Balik Pertemuannya dengan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah: Tuhan Berbisik...

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman My London, sanking berharganya Mahkota Crown Jewels, sampai-sampai mahkota satu ini disimpan di balik kaca tahan bom.

Serta diawasi oleh lebih dari 100 kamera pengawas rahasia.

Mahkota Crown Jewels baru akan meninggalkan London Tower untuk beberapa alasan khusus.

Baca Juga: Drama Terbaru Bae Jin Young CIX ‘User Not Found’ Merilis Poster Utama dan Para Karakternya!

Salah satunya ketika Ratu Elizabeth II harus membuka rapat parlemen.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: My London


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah