Masih Percaya Takhayul, Meghan Markle Diduga Pakai Kalung Penolak Bala Saat Kunjungi New York

- 30 September 2021, 05:40 WIB
Meghan Markle disebut diduga memakai kalung penolak bala dan masih percaya takhayul saat mengunjungi New York.*
Meghan Markle disebut diduga memakai kalung penolak bala dan masih percaya takhayul saat mengunjungi New York.* /Paul Edwards/Pool via REUTERS

PR TASIKMALAYA – Minggu lalu, Pangeran Harry dan Meghan Markle akhirnya tampil perdana di depan publik.

Setelah berbulan-bulan rehat sejenak dari publik karena baru saja menyambut kelahiran Lilibet di bulan Juni kemarin, Pangeran Harry dan Meghan Markle pun akhirnya muncul di tengah Kota New York.

Menariknya, menurut salah satu ahli perhiasan, kunjungan Meghan Markle ke New York jadi tidak biasa lantaran sang Duchess kedapatan memakai kalung penolak bala.

Baca Juga: Pernah Hidup Miskin dan Tinggal di Rumah Kecil, Begini Perjuangan Natasha Wilona untuk Bisa Jadi Aktris

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Express, istri Pangeran Harry tersebut diyakini masih percaya takhayul sehingga sengaja menggunakan kalung penolak bala sewaktu mengunjungi Kota New York.

Meghan Markle kelihatan jelas menggunakan kalung penolak bala sewaktu mengunjungi kantor sekretaris jenderal (sekjen) Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB), Amina Mohammed.

Menurut salah satu ahli perhiasan, kalung penolak bala yang dikenakan sang Duchess of Sussex berasal dari brand Alemdara.

Baca Juga: Ngefans Berat pada Arya Saloka, Zaskia Sungkar Teriak Histeris hingga Minta Ayu Dewi Lakukan Hal ini

Kalung itu diprediksi bernilai 450 Pound sterling (sekitar Rp8,7 juta) saja.

Kenapa disebut kalung penolak bala?

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x