Lancarkan Program Vaksinasi, Israel Sebut Akan Kirimkan Vaksin Covid-19 untuk Palestina

- 19 Juni 2021, 10:35 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19 - Israel menyebutkan bahwa pihaknya akan mengirimkan jutaan dosis vaksin untuk Palestina dalam melancarkan program vaksinasi.
Ilustrasi vaksin Covid-19 - Israel menyebutkan bahwa pihaknya akan mengirimkan jutaan dosis vaksin untuk Palestina dalam melancarkan program vaksinasi. //Pixabay/fernandozhiminaicela

Pernyataan pemberian vaksin Pfizer juga diungkapkan oleh kementerian kesehatan dan pertahanan.

Sebuah sumber di kementerian kesehatan PA mengkonfirmasi kesepakatan tersebut

Baca Juga: Raffi Ahmad Terkejut Dengar Rafathar Beri Nama untuk Adiknya, Nagita Slavina: Berat Banget!

Secara bertahap Palestina akan menerima vaksin Covid-19 Pfizer pada Agustus atau September.

Israel mengatakan akan menerima dosis timbal balik dari PA pada bulan September atau Oktober.

Tidak ada pihak yang mengatakan kapan transfer awal Israel ke PA akan dilakukan.

Baca Juga: Menangis, Dewi Persik Siap Jadi Kakak Denise Chariesta: Kamu Butuh Duit Berapa?

Israel, yang memimpin dunia dengan peluncuran vaksinnya yang cepat, telah menghadapi kritik.

Kritik diluncurkan arena tidak berbuat lebih banyak untuk memastikan akses Palestina ke dosis di wilayah yang direbutnya dalam perang 1967.

Sekitar 55 persen orang Israel yang memenuhi syarat telah divaksinasi sepenuhnya.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Arab News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah