Resep Telur Kuah Merah ala Mas Bin Sajian Keluarga Praktis dan Hemat

- 11 Juni 2024, 06:00 WIB
Resep Kuah Telur Merah.
Resep Kuah Telur Merah. /Tangkap layar YouTube Galeri Rasa Channel

PR TASIKMALAYA - Berikut ini resep makanan rumahan yang biasa dijajakan sebagai hidangan ala warteg pinggir jalan, Telur Kuah Merah ala Mas Bin.

Penampilan merah merona dari resep Telur Kuah Merah ala Mas Bin membuat makanan ini disukai para penikmat hidangan gurih dan pedas.

Telur tidak kalah kandungan protein dengan daging ayam sehingga menjadi bahan dasar alternatif yang praktis dan ramah di kantong.

Resep Telur Kuah Merah menjadi pilihan sajian favorit para ibu rumah tangga dalam menyajikan hidangan keluarga dengan proses yang tidak memakan waktu lama.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari kanal YouTube Galeri Rasa Channel pada Senin, 10 Juni 2024 berkut resep Telur Kuah Merah diantaranya.

Telur Kuah Merah

Bahan:

Baca Juga: Menu Idul Adha Resep Sambal Goreng Basah Tetelan Krecek ala Rudy Choirudin Cukup 5 Langkah Saja

1 kg telur (rebus dan goreng hingga kecoklatan)
6 pcs tahu coklat segitiga
130 ml santan kental
700 ml santan encer
1 l air

Bumbu halus:

7 siung bawang merah
2 siung bawang putih
15 buah cabe keriting
5 buah cabe merah
3 ruas jahe
3 ruas kunyit
5 buah kemiri
½ sdt merica

Bahan memarkan:

2 kelereng asam jawa
5 lembar daun jeruk
1 batang sereh digeprek
1 buah jeruk nipis

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah