Resep Nasi Kuning Harum Gurih, Bisa Menjadi Ide Jualan Makanan

- 10 Juni 2024, 17:20 WIB
Resep Nasi Kuning Harum Gurih ala Rudy Choirudin  membuat ketagihan menjadi ide jualan makanan.
Resep Nasi Kuning Harum Gurih ala Rudy Choirudin membuat ketagihan menjadi ide jualan makanan. /Tangkap layar YouTube Simple Rudy TV

PR TASIKMALAYA - Berikut ini ide jualan makanan dengan proses pembuatan cukup simple hanya 6 langkah saja disajikan saat pagi atau malam hari, resep nasi kuning harum gurih ala Rudy Choirudin.

Nasi kuning harum gurih ala Rudy Choirudin ini cukup menggunakan rice cooker sehingga proses memasak menjadi lebih cepat dan praktis. Kunyit sebagai bumbu utama ide jualan makanan ini sangat baik bagi pencernaan karena mengandung curcumin yang baik bagi kesehatan tubuh.

Penyajian nasi kuning harum Gurih dengan sambal, kerupuk, mentimun dan taburan bawang goreng menambah citarasa ide jualan makanan menjadi lebih menggugah selera.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari kanal YouTube Simple Rudy TV pada Minggu, 9 Juni 2024 berikut resep nasi kuning harum gurih di antaranya. 

Baca Juga: 17 Twibbon Terbaik Tema Idul Adha 2024, Ucapan untuk Dipasang di Medsos

Nasi Kuning Harum Gurih

Bahan 1:

- 500 gram (ditimbang tepat) Beras, dicuci bersih dan ditiriskan

Bahan 2:

- 3 sendok makan Minyak Goreng, untuk menumis
- 3 siung Bawang Putih Cincang
- 1 lembar Daun Pandan, diikat
- 3 lembar Daun Jeruk, disobek
- 1 batang Serai, dimemarkan
- 750 ml (diukur tepat)

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah