Ingin Meredakan Batuk dan Pilek? Inilah Minuman Hangat yang Bisa Dibuat!

- 9 Oktober 2023, 09:59 WIB
Ilustrasi - Pada artikel ini akan memaparkan minuman hangat yang bisa membantu warganet untuk atasi masalah pilek dan batuk secara perlahan.
Ilustrasi - Pada artikel ini akan memaparkan minuman hangat yang bisa membantu warganet untuk atasi masalah pilek dan batuk secara perlahan. /Pexels

3. Air Asam

Cara konsumsi untuk minuman hangat ini adalah dengan mencampurkan asam dengan air dan kunyit hingga menghasilkan jamu kunyit asam. Disarankan minum saat masih dalam keadaan hangat.

Baca Juga: 3 Alur yang Akan Terjadi di Strong Girl Nam Soon Episode 2, Terjerat Kasus Narkoba hingga Identitas Palsu!

4. Air Jeruk Nipis

Minuman pereda batuk dan pilek bisa dibuat sendiri di rumah atau membeli nya dengan keadaan siap seduh. Minuman ini bisa meredakan masalah itu. 

5. Ramuan Lemon, Kayu Manis, dan Madu

Bahan ini bisa dicari cukup mudah dengan harga terjangkau. Caranya adalah tuang setengah sendok madu, tambahkan beberapa tetes lemon dan sejumput kayu manis. Minum sebanyak dua kali sehari untuk menyembuhkan penyakit itu.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah