7 Fakta Hepatitis, Muncul Akibat Virus hingga Bisa Sebabkan Kanker Liver

- 20 Agustus 2022, 18:54 WIB
Ilustrasi -  Simak berikut ini adalah tujuh fakta hepatitis yang muncul akibat virus hingga bisa menyebabkan kanker liver. 
Ilustrasi - Simak berikut ini adalah tujuh fakta hepatitis yang muncul akibat virus hingga bisa menyebabkan kanker liver.  //Pixabay/mohamed_hassan

Berikut adalah fakta tentang masa inkubasi jenis virus hepatitis:

- Hepatitis A: 28 hari

- Hepatitis B: 90 hari

- Hepatitis C: 2 minggu hingga 6 bulan

- Hepatitis D: 2 hingga 8 minggu jika muncul akibat hepatitis B kronis, 90 hari jika virus hepatitis B dan hepatitis D menginfeksi serentak

- Hepatitis E: 6 minggu

Baca Juga: Tes Kepribadian: Buka Pesan dalam Botol, Temukan Apa yang Dikatakan untuk Kedamaian Rohani Anda

Fakta yang kelima adalah mengendalikan berat badan dapat mengurangi resiko hepatitis.

Meskipun hepatitis berasal dari infeksi virus, namun salah satu penyebab hepatitis yang bukan berasal dari infeksi virus adalah menumpuknya lemak pada hati.

Perlemakan hati bisa disebut dengan hepatic steatosis. Mengurangi berat badan dan lingkar pinggang membantu mengurangi resiko hepatitis akibat perlemakan hati.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Instagram @dinkesjabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah