Ini Dia Resep Sapi Lada Hitam ala Resto, Bisa Menggunakan Daging Kurban!

- 22 Juni 2022, 18:53 WIB
Ilustrasi - Simaklah berikut ini penjelasan mengenai resep masakan Sapi pada hitam yang cocok disajikan memakai daging kurban.
Ilustrasi - Simaklah berikut ini penjelasan mengenai resep masakan Sapi pada hitam yang cocok disajikan memakai daging kurban. /PIXABAY/Sunday133

PR TASIKMALAYA – Sapi lada hitam merupakan salah satu hidangan yang tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia.

Sapi lada hitam banyak disajikan di berbagai tempat dan acara. Seperti restoran, resepsi pernikahan, hingga warung kaki lima.

Dalam hidangan Sapi lada hitam ini, merica hitam atau yang kerap dikenal dengan black pepper adalah bumbu utamanya.

Anda bingung mengolah daging kurban menjadi hidangan apa? Resep Sapi lada hitam ala restoran jawabannya!

Baca Juga: Tes IQ: 1 Kesalahan Apa yang Ada pada Pemain Ice Skating? Buktikan Anda Jenius yang Jawab Tepat

Berikut resep sapi lada hitam ala resto, sebagaimana dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com.

Bahan:

500 gram daging sapi has, potong sesuai selera

1 sdm tepung maizena untuk daging

Baca Juga: Identifikasi 8 Hal Ini yang Dapat Menghambat Efektivitas Interpersonal Bagi Orang Introvert

4 siung bawang putih, cincang

Paprika atau cabai hijau besar, potong – potong

1 buah bawang bombay, potong kasar

1 sdm kecap asin

Baca Juga: Spoiler Drakor Eve Episode 7. Han So Ra Mencari Selingkuhan Kang Yoon Gyeum

1,5 sdm kecap manis

1 sdt lada hitam

1 sdt saus tiram

1 sdt minyak wijen

1 sdm maizena, larutkan dengan air

Baca Juga: Rose BLACKPINK dan J-Hope BTS Ramai Dirumorkan Berkencan Buat Penggemar Geram, Berikut Ulasannya

Garam

Gula

Air secukupnya

Cara memasak:

Baca Juga: Tes IQ: Menurut Mata Anda, Dimana Serigala Lain yang Bersama 2 Anak Ini? Uji Penglihatan!

1. Bumbui daging sapi dengan sedikit kecap asin dan maizena, aduk, dan diamkan.

2. Tumis daging sebentar, sisihkan.

3. Tumis bawang bombay, bawang putih, dan paprika sampai harum.

4. Masukkan semua jenis kecap, saus dan bumbu lainnya.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Gambar Mana yang Tersenyum? Lihat Otak Kiri atau Kanan Anda yang Lebih Dominan

5. Beri air secukupnya, garam dan gula secukupnya.

6. Masukkan daging, masak sampai bumbu meresap.

7. Kentalkan kuah dengan larutan maizena.

8. Angkat dan sajikan.

Baca Juga: Tes IQ: Back to School! Pencarian Kucing pada Gambar Wanita Ini Setara Ujian UTBK, Buktikan Anda Cerdas!

9. Dengan resep ini Anda bisa menyajikan makanan sekelas resto di meja makan untuk keluarga. 

Itulah resep olahan sapi pada hitam ala resto, selamat mencoba!***

Editor: Aghnia Nurfitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah