7 Ciri-ciri Anak Jenius yang Memiliki Skor IQ Tinggi, Lebih Suka Bermain dengan Orang Dewasa

- 21 Juni 2022, 18:21 WIB
Berikut tujuh ciri-ciri anak jenius yang memiliki skor IQ tinggi, salah satunya suka bermain dengan orang dewasa.*
Berikut tujuh ciri-ciri anak jenius yang memiliki skor IQ tinggi, salah satunya suka bermain dengan orang dewasa.* /Pixabay / Yohoprashant/

PR TASIKMALAYA – Orang tua mana yang tidak bahagia saat mengetahui bahwa dirinya memiliki anak jenius dengan skor IQ yang tinggi.

Bagaimana tidak bahagia, skor IQ yang tinggi hingga saat ini masih diidentikkan dengan kesuksesan seseorang.

Sebagaimana yang diketahui, orang yang memiliki IQ tinggi kerap kali terlihat cemerlang baik di dunia karier atau selama menempuh pendidikan.

Oleh karena ituk, orang tua wajib tahu ciri-ciri anak jenius yang memiliki skor IQ tinggi.

Baca Juga: Tes Logika: Apa yang Milik Kamu, Tapi Lebih Sering Digunakan oleh Orang Lain?

Saat orang tua mengetahui bahwa anaknya jenius, tentu akan lebih mudah untuk mengarahkan sang buah hati agar bisa menjemput masa depan yang gemilang.

Berikut tujuh ciri-ciri anak jenius yang memiliki skor IQ tinggi seperti yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Reader’s Digest.

1. Berbakat

Anak yang berbakat dia memiliki kemampuan yang luar biasa dalam suatu bidang tertentu.

Baca Juga: Tes IQ: Otak Matematika Anda Diuji dengan Menghitung Jumlah Segitiga di Gambar, Orang Pintar Saja yang Bisa!

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Reader's Digest


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah