Tips Praktis Menyimpan dan Memasak Ketupat Hari Raya Idul Fitri agar Tidak Cepat Basi

- 3 Mei 2022, 05:55 WIB
Simak tips memasak dan cara menyimpan ketupat Idul Fitri agar tidak cepat basi untuk dikonsumsi lagi.*
Simak tips memasak dan cara menyimpan ketupat Idul Fitri agar tidak cepat basi untuk dikonsumsi lagi.* /Pixabay/julianthi

PR TASIKMALAYA – Salah satu menu yang tidak boleh terlewatkan di Hari Raya Idul Fitri adalah ketupat.

Ketupat Biasanya dihidangkan di Hari Raya Idul Fitri sebagai pengganti nasi.

Beberapa menu yang biasanya disajikan bersama ketupat seperti opor ayam, sate, gulai, soto, dan lain sebagainya.

Namun terkadang, ketupat yang disajikan di Hari Raya Idul Fitri cepat basi.

Baca Juga: Tes IQ: Tantangan 10 Detik! Anda Terbukti Punya Bakat Seni Tinggi Jika Sukses Lihat Kepiting

Alhasil, ketupat yang basi tentu sudah tidak layak untuk dikonsumsi lagi.

Lantas bagaimana caranya agar ketupat yang disajikan di Hari Raya Idul Fitri tidak cepat basi?

Berikut tips praktis agar ketupat yang disajikan di Hari Raya Idul Fitri tidak cepat basi:

A. Memasak

Baca Juga: Tes Kepribadian: Bentuk Jari Kaki Ungkap Rahasia Karakter Anda, Termasuk Permasalahan Psikologis

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: YouTube Eva dan Ridwan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x