Ramadhan 2022: Ide Jual Macam Gorengan Anti Mainstream untuk Takjil pada Bulan Puasa

- 2 April 2022, 17:57 WIB
Ilustrasi. Ramadhan telah didepan mata, berikut ide jual gorengan yang anti mainstream untuk menu takjil pada bulan puasa.
Ilustrasi. Ramadhan telah didepan mata, berikut ide jual gorengan yang anti mainstream untuk menu takjil pada bulan puasa. /Pixabay.com/gianyasa

Bitterballen adalah gorengan yang berbentuk bulat menyerupai crocket. Camilan ini terbuat dari bahan yang beraneka macam, salah satunya makaroni.

Cita rasa bitterballen yang gurih akan semakin enak jika ditambah dengan keju parut dan daging asap di dalamnya.

6. Kroket Makaroni

Camilan berbahan dasar kentang ini memiliki tekstur garing di luar dan lembut di dalam. Biasanya kroket tidak hanya berisi sayuran, bisa juga ditambah dengan isian makaroni.

Kroket makaroni sangat cocok untuk kudapan buka puasa karena mengenyangkan dan juga enak.

7. Risol

Risol merupakan gorengan yang selalu hadir untuk memanjakan lidah. Risol memiliki berbagai isian seperti risol mayo, risol ragout, risol ayam, dan juga risol isi saus spaghetti.

Selain isiannya yang beraneka macam, risol juga memiliki kulit yang beragam. Ada yang menggunakan kulit lumpia yang garing, ada juga yang menggunakan kulit risol yang lembut.

8. Martabak Tahu

Martabak tahu terbuat dari tahu, telur, dan berbagai bumbu yang terbungkus rapi di dalam kulit lumpia. Rasanya yang renyah, menjadikan menu ini sebagai menu yang cocok untuk berbuka puasa.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah