4 Resep Herbal untuk Mengobati Influenza, Pilek, Flu, dan Salesma ala dr. Zaidul Akbar

- 27 Januari 2022, 07:49 WIB
Ilustrasi lemon. Influenza, pilek, flu, dan salesma dapat diobati dengan resep herbal yang dibagikan dr. Zaidul Akbar.
Ilustrasi lemon. Influenza, pilek, flu, dan salesma dapat diobati dengan resep herbal yang dibagikan dr. Zaidul Akbar. /Pixabay/comfreak

Baca Juga: Prediksi Anime Kimetsu no Yaiba Season 2 Episode 9: Serangan Mematikan Uzui Tengen pada Gyutaro

Catatan: sebaiknya ramuan ini dikonsumsi sehari sekali di pagi hari sebelum sarapan.

Namun apabila sedang sakit, minumlah ramuan ini sebanyak tiga kali sehari.

Resep 4

Bahan: 3 butir bunga lawang, 5 butir kapulaga, dan air secukupnya.

Baca Juga: 10 Ucapan Tahun Baru Imlek dengan Bahasa Inggris, Cocok untuk Ditulis di Medsos

Cara: rebus bahan hingga menjadi satu gelas, dan minumlah ramuan selagi masih hangat.

Catatan: jika flu menyerang pada anak, cobalah untuk menambahkan bawang putih, minyak zaitun, lada hitam, dan jahe ke dalam makanan yang berbentuk sup.

Karena bahan-bahan tersebut sifatnya dapat menghangatkan tubuh, sehingga dapat memperlebar pembuluh darah.

Baca Juga: Prediksi Anime Kimetsu no Yaiba Season 2 Episode 9: Serangan Mematikan Uzui Tengen pada Gyutaro

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah