Alasan Kamu Harus Merusak Masker Sekali Pakai Sebelum Dibuang, Bahaya Dijual Kembali

- 29 Desember 2021, 21:32 WIB
Maraknya penggunaan masker medis sekali pakai, harus wajib melihat juga kesadaran untuk mengelola limbahnya.
Maraknya penggunaan masker medis sekali pakai, harus wajib melihat juga kesadaran untuk mengelola limbahnya. /Pexels/Anna Shvets

PR TASIKMALAYA – Kenapa masker medis harus dirusak sebelum dibuang ke tempat sampah akan diketahui melalui artikel ini.

Pada Artikel ini juga akan diperlihatkan tata cara merusak masker medis.

Penggunaan masker medis dalam melakukan berbagai aktifitas seringkali terlihat.

Baik itu beli secara resmi atau agen yang dituju, penggunaan masker medis kini menjadi trend di masyarakat.

Baca Juga: Curhat ke Ridwan Kamil, Seorang Ibu di Jatigede Minta Pelakor Dibasmi: Saya Mah Ingin Itu Diberantas

Namun, maraknya penggunaan masker medis sekali pakai, harus wajib melihat juga kesadaran untuk mengelola limbahnya.

Salah satunya adalah saat membuang masker sekali pakai setelah digunakan.

Dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Instagram @indonesiabaik.id pada 29 Desember 2021. Masker medis yang telah dipakai harus dirusak terlebih dahulu sebelum dibuang untuk menghindari berbagai masalah, seperti:

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apakah Rencanamu akan Berhasil Dalam Waktu Dekat? Pilih Salah Satu Bulan untuk Jawabannya

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x