Benarkah Biji Wijen Bisa Melindungi dari Kolesterol Hingga Penyakit Jantung dan Diabetes?

- 23 Desember 2021, 08:33 WIB
Memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, biji wijen telah digunakan sejak dahulu dalam pengobatan tradisional selama selama ribuan tahun.
Memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, biji wijen telah digunakan sejak dahulu dalam pengobatan tradisional selama selama ribuan tahun. /pixabay

Baca Juga: Skenario Ikatan Cinta Hari Ini 23 Desember 2021: Elsa Memilih Masuk Penjara dibanding Kabur dari Nino

Banyak jurnal penelitian menunjukkan bahwa makan biji wijen dapat membantu menurunkan kolesterol dan mengurangi risiko penyakit jantung.

Terlebih lagi, biji wijen mengandung dua jenis senyawa lignan dan fitosterol yang juga memiliki efek penurun kolesterol.

Terdapat uji coba terhadap 38 orang dengan lipid darah tinggi memakan 5 sendok makan (40 gram) biji wijen setiap hari selama 2 bulan.

Mereka mengalami penurunan 10 persen kolesterol LDL jahat dan penurunan trigliserida hingga 8 persen dibandingkan dengan kelompok plasebo.***

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah