Ada Kayu Manis hingga Jahe, Bahan-bahan Alami Berikut Bisa Bantu Meredakan Sakit Kepala

- 19 Oktober 2021, 20:35 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan beberapa bahan alami yang mudah ditemukan dan mampu membantu meredakan sakit kepala.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan beberapa bahan alami yang mudah ditemukan dan mampu membantu meredakan sakit kepala. /Pexels/Andrea Piacquadio

Termasuk ke dalam rempah-rempah yang kaya akan antioksidan, kayu manis efektif untuk mengobati sakit kepala.

Giling beberapa batang kayu manis dan tambahkan air hingga menjadi pasta yang kental.

Oleskan di dahi dan berbaringlah selama kurang lebih 30 menit, lalu bersihkan dengan air hangat.

Baca Juga: Dituding Muka Duka, Indra Bekti Tak Peduli dan Siap Terima Job dari Lesti Kejora Lagi: yang Penting Billar...

2. Kunyit

Memiliki sifat antioksidan dan anti inflamasi, kunyit bisa membantu mengatasi sakit kepala.

Segelas susu yang ditambahkan dengan satu sendok teh kunyit dapat meredakan sakit kepala dan nyeri tubuh yang berhubungan dengan flu.

3. Cengkeh

Minyak cengkeh dapat dimanfaatkan sebagai pengobatan rumahan untuk mengobati sakit kepala yang berdenyut-denyut.

Baca Juga: Sempat Menolak Teuku Ryan, Ria Ricis Akui Dirinya Suka pada Pandangan Pertama: Orangnya Engga Suka Balik

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x