Peringatan Nuzulul Qur'an, Pertanda Awal Mula Turunnya Al-Qur'an Kepada Rasulullah

- 28 April 2021, 18:10 WIB
Peringatan Nuzulul Quran sebagai pertanda turunnya Al-Qur'an kepada Rasulullah
Peringatan Nuzulul Quran sebagai pertanda turunnya Al-Qur'an kepada Rasulullah /pixabay/Afshad

Al-Qur'an menceritakan setiap peristiwa yang terjadi saat itu

Baca Juga: Lihat Ribuan Kematian Pasca Lebaran di Indonesia, Denny Darko: Virus Bermutasi dan Musnahkan Kita

Setiap peristiwa yang terjadi saat itu, terdapat dalam Al-Qur'an. Misalnya peristiwa tayamum sebagai pengganti wudhu ketika tidak ada air yang mengalir.

Memperkuat kepercayaan bahwa Al-Qur'an benar-benar dari Allah SWT

Al-Qur'an turun berangsur-angsur dalam kurun waktu lebih dari 22 tahun, sehingga isi yang terdapat di dalamnya bagaikan bagaikan untaian mutiara dan ketidakadaan pertentangan di dalamnya. Dan memperkuat kepercayaan bahwa Al-Qur'an benar-benar dari Allah SWT.

Baca Juga: Setelah Dengan Dikta, Kini Enzy Storia Kembali Dijodohkan Dengan Herjunot Ali

Menetapkan hati Rasulullah

Sifat-sifat orang-orang yang kasar dan bengis serta tidak menunjukkan sikap yang bersahabat kepada Rasulullah SAW, membuat Rasulullah perlu diberikan semangat dan kekuatan, bahwa yang dialaminya itu semua sama seperti yang dialami oleh nabi-nabi para rasul terdahulu.

Melemahkan Mukjizat

Orang yang membenci Rasullullah SAW senantiasa melakukan upaya yang dapat menyudutkannya. Upaya tersebut di antaranya adalah dengan memberi tantangan yang sepertinya Rasullullah tidak dapat membuktikannya.

Halaman:

Editor: Aliyah Bajrie


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah