Meski secara Virtual, Konser BTS Tetap Sukses Ditonton Ratusan Juta Penonton

- 12 Oktober 2020, 10:00 WIB
BTS.
BTS. /@bts_bighit/Twitter

PR TASIKMALAYA – BTS melakukan konser virtual, dan sukses dinikmati ratusan juta penonton.

Bahkan, para penggemar meramaikan konser tersebut dengan light stick dan saling menyapa melalui pesan tertulis.

"Kamu tidak di sini, tapi saya merasa kamu di sini, seolah-olah saya bisa mendengar nyanyianmu, dan lain kali mari kita benar-benar berada di sini bersama,” ujar Kim Tae-hyung kepada fansnya dalam konser tersebut.

Baca Juga: Perbaikan Fasilitas Umum Perlu Biaya Miliaran, Pemprov Jakarta akan Jaga Ketat Demo Sesi Dua

Konser virtual dilaksanakan setelah adanya pembatalan tur dunianya karena pandemi Covid-19.

Oleh karena itu, konser dilaksanakan jarak jauh dengan jumlah penonton terbatas.

Konser dimulai dengan anggota BTS bernyanyi dengan latar layar kecil yang menunjukkan ribuan penggemar yang berasal dari seluruh dunia.

Baca Juga: Demo UU Ciptaker Sesi 2 akan Digelar, Syahganda Curigai Ada Upaya Sistematik KAMI Tunggangi Demo

Fans BTS di Seoul, Korea bahkan menggelar acara nonton bareng di sebuah kafe.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x