4 Alasan Lost You Forever S1 Menjadi Drama Fantasi Sejarah yang Menarik dan Wajib Ditonton, Apa Saja?

- 29 Agustus 2023, 22:01 WIB
Berikut ini adalah alasan mengapa drama “Lost You Forever S1” harus wajib di tonton dan saksikan, Kenapa?
Berikut ini adalah alasan mengapa drama “Lost You Forever S1” harus wajib di tonton dan saksikan, Kenapa? /Weibo/Auguste Rhapsody di C mayor

PR TASIKMALAYA - Saat ini, drama China menjadi salah satu tontonan yang menarik dan seru untuk disaksikan. Terlebih dengan genre fantasi sejarah, memang memiliki daya pikat tersendiri di hati penggemar.

Salah satu drama China yang cukup populer adalah “Lost You Forever S1”. Drama ini dibintangi oleh sederet aktor populer dan berbakat seperti Yang Zi,  Zhang Wan Yi, Deng Wei, hingga Tan Jian Ci.

Tak hanya memikat penggemar dengan narasinya yang menarik, namun “Lost You Forever S1” juga memberikan adegan-adegan visualnya yang menarik

Nah, inilah 4 alasan yang harus kamu ketahui untuk menyaksikan drama “Lost You Forever S1”, sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Soompi. 

Baca Juga: Tes Kepribadian Edisi Pengembangan Diri: Meja Mana yang Tidak Mau Kamu Duduki? Cek Persepsimu di Sini

1. Pemeran utama wanita yang tangguh dan berkepala dingin

Berbeda dari tipikal drama romantis yang berpusat pada wanita, serial ini mengadopsi pendekatan narasi multidimensi tentang keluarga, cinta, dan persahabatan.

Xiao Yao ( Yang Zi ) memiliki sikap baik hati, tulus, bertanggung jawab, menjadi salah satu karakternya yang menarik.

Penggambaran serbaguna Yang Zi sebagai Xiao Yao dan Wen Xiao Liu mengungkap karakter yang kuat, mandiri, dan tangguh secara emosional yang mempertahankan integritas dan ketulusannya meskipun dalam kesulitan.

Baca Juga: Revisi UU ASN akan jadi Penggantian Undang-Undang, Salah Satunya Pemindahan Tenaga Honorer jadi PPPK

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x