15 Karakter Anime yang Lebih Kuat dari Goku

- 7 September 2022, 19:40 WIB
Luffy diyakini lebih kuat dari Goku dari anime Dragon Ball.
Luffy diyakini lebih kuat dari Goku dari anime Dragon Ball. /Toei Animation/

Secara brutal Gon nekat membunuh Neferpitou dengan gerakannya yang kuat sehingga terlihat kepribadian yang sebenarnya.

7. Light Yagami (Death Note)

Light Yagami merupakan karakter protagonis sekaligus antagonis dalam anime ‘Death Note’.

Yagami mempunyai catatan ajaib yang digunakan untuk membunuh siapa saja hanya dengan menulis namanya.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Tak Disangka Ada Makna Psikologisnya! Kamu Tipe Makan yang Cepat atau Lambat?

8. Luffy (One Piece)

Dalam anime ‘One Piece’ Luffy merupakan karakter protagonis utama yang juga dikenal sebagai salah satu bajak laut terkuat.

Luffy diketahui baru saja meraih gelar kehormatan sebagai kaisar setelah mengalahkan Kaidou, mantan yonko laut.

9. Meliodas (Seven Deadly Sins)

Baca Juga: BSU Ketenagakerjaan Kembali Disalurkan Kemnaker, Simak Berikut Cara Mengeceknya!

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: OtakuKart


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah