15 Karakter Anime yang Lebih Kuat dari Goku

- 7 September 2022, 19:40 WIB
Luffy diyakini lebih kuat dari Goku dari anime Dragon Ball.
Luffy diyakini lebih kuat dari Goku dari anime Dragon Ball. /Toei Animation/

12. Sasuke Uchiha (Naruto Shippuden)

Sasuke dikenal sebagai karakter protagonis utama yang kedua dalam anime ‘Naruto Shippuden’.

Meskipun dikenal sebagai salah satu shinobi terkuat, namun kekuatan Sasuke memang sangat sulit dihindari.

Sasuke mampu mengendalikan petir dan melepaskan sejumlah elemen listrik di dalam tubuhnya.

Baca Juga: Jadwal dan Jam Tayang Big Mouth Episode 13, Sudah Dilengkapi Spoiler!

13. Shanks (One Piece)

Dalam anime ‘One Piece’, Shanks dikenal sebagai salah satu kaisar laut dengan menggunakan master Haki Penakluk sehingga ia mampu menaklukan laksamana angkatan laut.

Hal itu dibuktikan ketika Haki Shanks mampu membunuh pandangan masa depan lawan.

Selain itu, Shanks juga merupakan pendekar pedang dengan memiliki salah satu dari 12 pedang kasta tertinggi.

Baca Juga: 4 Zodiak yang Dikenal Menyenangkan untuk Diajak Berkencan, Ada Gemini hingga Libra

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: OtakuKart


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah