Kapan Anime One Piece 1014 Tayang? Ini Kabar Terbaru dari Toei Animation hingga Respon Penggemar

- 6 April 2022, 15:18 WIB
One Piece Episode 1014 kabarnya akan rilis sebelas hari lagi setelah sebelumnya situs Toei Animation diretas.
One Piece Episode 1014 kabarnya akan rilis sebelas hari lagi setelah sebelumnya situs Toei Animation diretas. /Tangkapan layar iQIYI

Baca Juga: Tes IQ: Asah Kemampuan Analisa, Temukan Ikan yang Menyamar di Antara Kapal Selam dalam 20 Detik!

Sebelumnya, Episode 1014 ini akan dirilis pada 3 April 2022 setelah seharusnya tayang pada 13 Maret 2022.

Namun, sepertinya penggemar anime harus bersabar lebih lanjut terkait adaptasi manga Eiichiro Oda ini.

Sementara itu, Toei Animation mengisi hiatus dengan menjalankan episode terbaik dari Arc Wano.

Kronologi hiatusnya One Piece 1014

Baca Juga: 9 Tradisi Ramadhan di Seluruh Dunia, Salah Satunya Padusan dari Indonesia!

One Piece Episode 1014 dijadwalkan rilis di seluruh dunia pada hari Minggu, 13 Maret 2022.

Pihak studio kemudian mengumumkan di situs resmi bahwa episode tersebut akan dirilis minggu depan pada tanggal 20 Maret.

Namun, Toei Animation kemudian mengkonfirmasi bahwa mereka akan menunda anime One Piece untuk jangka waktu yang tidak ditentukan.

Toei Animation mengkonfirmasi bahwa alasan di balik penundaan ini adalah akses tidak sah dari jaringan internal studio oleh pihak ketiga pada 6 Maret 2022.

Halaman:

Editor: Amila Yosalfa Fauziah

Sumber: Dual Shockers


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah