Menanti Hasil Autopsi Kematian Lina Jubaedah, Teddy Belum Siapkan Pengacara

- 23 Januari 2020, 20:50 WIB
Teddy angkat bicara soal perceraian istrinya.*
Teddy angkat bicara soal perceraian istrinya.* /YOUTUBE/

PIKIRAN RAKYAT - Teddy menjadi saksi atas kematian istrinya, Lina Jubaedah yang meninggal pada Sabtu, 4 Januari 2020.

Ia menjadi saksi dan diperiksa oleh Polrestabes Bandung pada Kamis, 9 Januari 2020.

Tak hanya dirinya, Puteri dari pernikahan Lina dan Sule Putri Delina turut dipanggil untuk menjadi saksi kematian Lina.

Baca Juga: Pengamat Pendidikan Sebut Penghentian Tunjangan Profesi Guru SPK adalah Sikap Diskriminatif

Tak berhenti di situ, pada tanggal 23 Januari 2020, Teddy kembali dipanggil untuk dimintai kesaksiannya terkait lokasi terakhir Lina liburan.

Pasalnya Lina diketahui sempat pergi berlibur bersama anak-anaknya.

Mengenai pemanggilan tersebut, Teddy mengakui bahwa ia tidak ingin menyewa pengacara untuk kasus tersebut.

Ia pun mengakui bahwa ia tidak merasa keberatan dengan media yang selalu memberitakannya hingga ini.

Baca Juga: Sering Dianggap Mampu Cegah Penyakit, Masker Tak Begitu Efektif Terhadap Virus?

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x