Banyak Salah Paham dengan Tekanan Ban, Fitra Eri Beberkan Kurang Angin Menjadi Faktor Pecah Ban Mobil

- 11 November 2021, 13:10 WIB
FItra Eri menuturkan jika ban mobil pecah salah satu penyebabnya karena salah paham terkait tekanan ban.
FItra Eri menuturkan jika ban mobil pecah salah satu penyebabnya karena salah paham terkait tekanan ban. //Tangkapan layar YouTube.com/Fitra Eri

Diungkapkan oleh Fitra Eri, banyak yang berasumsi jika tekanan ban mobil yang tinggi berpengaruh pada pecahnya ban mobil.

"Banyak orang berasumsi, tekanan jangan tinggi-tinggi," tutur Fitra Eri menjelaskan.

Baca Juga: Dalai Lama Kritik Para Pemimpin Tiongkok, Sebut Berpikiran Sempit dan Tidak Paham Keragaman Budaya

"Kalau misalnya tekanan ban itu tinggi, ban itu lebih cepat meledak," sambungnya.

Fitra Eri mengungkapkan jika kurangnya tekanan justru lebih berpotensi menimbulkan pecahnya ban dari mobil.

"Padahal kenyataanya sebaiknya," kata Fitra Eri.

Baca Juga: Raffi Ahmad Sebut Ingin Jalan-jalan saat Tahun Baru, Nagita Slavina: Udah Enggak Betah di Rumah

"Justru yang banyak membuat ban pecah adalah ketika kurang tekanan," sambungnya.

Dijelaskan oleh Fitra Eri jika tekanan ban yang kurang membuat dinding ban menyentuh aspal.

"Karena ketika kurang tekanan ban itu akan berubah bentuk dan membuat dinding ban menyentuh aspal, karena dia kurang angin," ujarnya.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: YouTube Karni Ilyas Club


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah