Sebut Pekerja Sosial, Deddy Corbuzier Disomasi Lagi: Enggak Maju Bangsa ini, Lanjut ke Jalur Hukum

- 20 Oktober 2021, 09:42 WIB
Deddy Corbuzier kena somasi lagi, saat ie menyebut terkiat pekerja sosial ketika tengah membahas Rachel Vennya.
Deddy Corbuzier kena somasi lagi, saat ie menyebut terkiat pekerja sosial ketika tengah membahas Rachel Vennya. //Instagram/@mastercorbuzier

PR TASIKMALAYA - Baru saja Deddy Corbuzier mengunggah sebuah video yang menyinggung Rachel Vennya tidak karantina.

Namun, siapa sangka buntut video tersebut Deddy Corbuzier kembali mendapatkan somasi dari pihak pekerja sosial.

Alih-alih meminta maaf, kali ini Deddy Corbuzier tak gentar jika dibawa jalur hukum oleh pihak yang berikan somasi tersebut.

Baca Juga: Kerja Sama Langgar Tradisi, Pangeran Charles dan Pangeran William Siap Modernisasi Kerajaan Inggris

Pernyataan Deddy Corbuzier dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari akun Instagram @mastercorbuzier yang diunggah pada, 20 Oktober 2021.

"LAH DISOMASI LAGI @propeksos.indonesia. Kalau semua omongan dipahaminya tanpa konteks, semua somasi. Diam semua manusia di muka bumi pertiwi ini," ucap Deddy Corbuzier.

"Tapi gini deh, Karena memang disebar lewat medsos juga. Saya jawab juga lewat medsos. Tidak ada satupun penghinaan terhadap pekerja sosial, kalau kalian pahami konteks nya," lanjut Deddy Corbuzier.

Baca Juga: Punya Ketakutan Akan Ditinggalkan Atta Halilintar, Aurel Hermansyah Akui Berbohong dan Minta Hal ini

Deddy Corbuzier menjelaskan bahwa sebenarnya dia menganggap bahwa pekerja sosial yang dia sebut adalah pekerjaan mulia.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Instagram @mastercorbuzier


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah