Ade Govinda Ceritakan Kisah di Balik Lagu Tanpa Batas Waktu pada Dul, Akui Berangkat dari Pengalaman Pribadi

- 19 Juni 2021, 13:00 WIB
Dul Jaelani saat mewawancarai Ade Govinda, pencipta lagu Tanpa Batas Waktu.
Dul Jaelani saat mewawancarai Ade Govinda, pencipta lagu Tanpa Batas Waktu. /Tangkapan layar YouTube/Dul Jaelani

Baca Juga: Beri Lesti Kejora Seserahan Serba Mahal, Rizky Billar Justru Gunakan Sepatu Murah Seharga Ini Saat Melamar

Ade Govinda langsung membuka pembicaraan dengan Fadli Padi. Fadli Padi meminta demo, contoh awal dari calon lagu yang akan dibawakannya.

“Kata-kata pertama chattingan Opa itu adalah, ‘De, lagunya sangat indah,” tutur Ade Govinda menirukan Fadli Padi.

“Sebenarnya ini awalnya lagu demo. Bagi yang belum tahu, Mas Fadli itu kan tidak mau menyanyikan lagu cinta di luar Padi,” ucapnya menjelaskan.

Baca Juga: Buka-bukaan! Irwansyah Ngaku Perilaku Boros Zaskia Sungkar Hampir Buatnya Gagal Punya Rumah

Namun, seorang putri Fadli Padi mendorong ayahnya untuk ikut ambil bagian dalam proses merilis lagu Tanpa Batas Waktu tersebut.

Karena putri Fadli Padi itu pernah merasakan pedihnya ‘kasih tak sampai’.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: YouTube Dul Jaelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah