Akun Hope for Orangutan Sebut Alshad Ahmad Hingga Irfan Hakim sebagai Konservasi Abal-abal

- 24 April 2021, 19:15 WIB
Irfan Hakim Hingga Alshad Ahmad Disebut Hope for Orangutan Lakukan Konservasi Abal-Abal.*/
Irfan Hakim Hingga Alshad Ahmad Disebut Hope for Orangutan Lakukan Konservasi Abal-Abal.*/ /kolase instagram.com/ @aslhadahmad/ @irfanhakim75

PR TASIKMALAYA – Akun Hope for Orangutan menyinggung Alshad Ahmad hingga Irfan Hakim.

Hope for Orangutan mengkritik selebriti yang mengaku mengkonservasi hewan liar dengan mengaku pecinta hewan.

Hope for Orangutan menyebut Alshad Ahmad, Lucky Hakim hingga Irfan Hakim menyalahgunakanan kata konservasi.

Baca Juga: Update Kasus Covid-19 di Indonesia Sabtu, 24 April 2021: Pasien Sembuh Capai 1.492.322 Orang

Bahkan menyebut Alshad Ahmad hingga Irfan Hakim ini sebagai konservasi abal-abal.

Hal ini diungkapkan Hope for Orangutan dalam cuitan Twitter @HopeOrangutan pada Sabtu, 24 April 2021.

“Kok bisa ya seleb “pecinta hewan dijadikan panutan? Konservasi abal-abal cek,” tulis Hope for Orangutan seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com.

Baca Juga: Santri Diperbolehkan untuk Mudik, Juru Bicara Wapres: Berlaku pada 4-5 Mei

Hope for Orangutan menilai banyak masyarakat yang mengglorifikasi atau mengagungkan selebriti tersebut.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah