Tiba-tiba Ucapkan Terima Kasih Kepada Netizen, dr. Titra: Hari Ini Dia Sudah Sadar

- 22 Februari 2021, 12:27 WIB
Relawan edukasi Covid-19, dr. Tirta Mandira Hudhi.*
Relawan edukasi Covid-19, dr. Tirta Mandira Hudhi.* // Instagram.com/ @dr.tirta/

Tangkap layar unggahan dr. Tirta.*
Tangkap layar unggahan dr. Tirta.* Twitter/Tirta_hudhi

Sebelumnya, dalam akun Instagramnya @dr_tirta, ia menyebutkan jika temannya yang bernama Rio Pambudi terinfeksi Covid-19 dari rekan kerjanya.

Selama 3 Minggu Rio Pambudi menjalani perawatan di ICU dan sempat menjalani kritis.

Baca Juga: Beri Pujian untuk Ahok dalam Penanganan Banjir Jakarta, Ferdinand Hutahaean: Beda dengan Sekarang

"Setelah 3 minggu berjuang di icu (1 minggu sadar 2 minggu ga sadar) sempat kritis, di karenakan Covid-19 gejala berat disertai komorbid," tulisnya.

dr. Tirta pun mengaku sempat khawatir mengenai kondisi rekannya karena sempat memburuk dan tidak sadar selama 2 minggu.

Akan tetapi, pada hari ini rekannya telah sadar dan dapat berkomunikasi dengan yang lain dan sudah bisa dijenguk.

Baca Juga: Hidayat Nur Wahid Sampaikan Kabar Duka: Saya Sekeluarga Turut Berbelasungkawa

"Dia juga sudah bisa menulis beberapa kalimat," tulisnya.

"Sekarang masih harus menggunakan alat bantu nafas, berat badan turun drastis, dan masih belum bisa bicara banyak, makanya doi menulis terus," tambahnya.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x