Soal Donald Trump yang Muncul sebagai Cameo di Home Alone 2, Sutradara Ungkap Hal Tak Terduga

- 16 Januari 2021, 12:32 WIB
Sutradara Home Alone 2 mengungkap alasan Donald Trump yang muncul sebagai cameo di filmnya.*
Sutradara Home Alone 2 mengungkap alasan Donald Trump yang muncul sebagai cameo di filmnya.* /Instagram.com/@realdonalstrump

“Petisi untuk secara digital menggantikan (cameo) Trump di film Home Alone 2 dengan Macaulay Culkin yang berusia 40 tahun,” tulisnya.

Macaulay pun mendukung gagasan tersebut untuk secara resmi menyunting film Home Alone 2 dan menghapus adegan cameo Trump.

Baca Juga: Soroti Influencer Langgar Prokes usai Divaksin, Febri Diansyah: Betapa Absurd

“Disetujui,” balas Macaulay.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Forbes, terkadang meme dapat memberikan pengaruh terhadap tindakan di dunia nyata.

Memotong adegan cameo Trump barangkali akan menjadi sebuah hiburan tersendiri, tetapi adegan itu juga dapat bernilai sebagai peninggalan budaya yang penting.

Baca Juga: Tanggapi Kasus Raffi Ahmad, dr. Tirta: Saya Tahu Sampean Ditelepon Terus-terusan Pihak Istana

Bagaimanapun, obsesi Trump terhadap ketenaran serta kemampuannya yang luar biasa dalam memanipulasi media, bisa menjelaskan bagaimana dia berhasil menjadi terkenal sejak awal.

Sutradara Home Alone 2, Chris Columbus, bercerita kepada Insider bagaimana Trump dapat menjadi bagian dari film itu.

"Seperti kebanyakan tempat di New York City, supaya diizinkan untuk mengambil gambar di suatu lokasi, kita harus membayar,” kata Chris.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Forbes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x