Sinopsis AINBO Spirit of the Amazon, Film Animasi  dengan CGI Berkualitas Tinggi Tentang Suku Amazon

24 Agustus 2021, 18:55 WIB
Berikut ini adalah sinopsis dari film animasi dengan CGI yang berkualitas tinggi, yakni AINBO Spirit of the Amazon. //ImDb

PR TASIKMALAYA - Film animasi AINBO Spirit of the Amazon merupakan sebuah film dengan menggunakan teknologi CGI berkualitas tinggi.

Selain mendapatkan banyak apresiasi, AINBO Spirit of the Amazon juga mendapat dukungan sebagai film animasi 3D Peru Belanda dan Amerika.

Film animasi AINBO Spirit of the Amazon  mengisahkan tentang mitologi hutan hujan.

Baca Juga: Akui Keegoisannya Membuat Dirinya Menderita, Galih Ginanjar: Enggak Ada Henti Meminta Maaf

Bercerita tentang petualang seorang gadis muda yang bernama Ainbo.

Seorang gadis yang lahir dan dibesarkan di kawasan hutan terdalam Amazon yang bernama Candámo.

Ainbo tinggal pada peradaban yang selama ini belum pernah dipetakan.

Baca Juga: Berkomentar di Unggahannya Ridho DA, Ucapan Arie Untung dan Chand Kelvin Jadi Sorotan Netizen

Suatu hari Ainbo menemukan bahwa tanah airnya sedang terancam dan harus diselamatkan.

Dia juga baru menyadari bahwa ada manusia lain di dunia selain bangsanya.

Ainbo harus berjuang untuk menyelamatkan surganya itu dari keserakahan dan eksploitasi anak-anak. 

Baca Juga: Puji Petinggi Taliban Saat Wawancara, Fadli Zon: yang Mereka Lakukan Sangat Terukur dan Beradab

Dia juga harus menghadapi penebang dan juga penambang ilegal.

Ainbo akan berusaha membalikkan kehancuran dari  kejahatan yang akan datang yang disebut Yacuruna atau kegelapan yang hidup di hutan Amazon.

Di seberang hutan Ainbo memanggil Motelo Mama. 

Baca Juga: Ramal Nasib Ayah Rozak dan Umi Kalsum Jika Haters Ayu Ting Ting Lapor Balik, Ahli Tarot: Kemerdekaan Dirampas

Semangat Amazon muncul dari air terjun. Roh tersebut memberitahu Ainbo bahwa hanya Dia yang bisa menyelamatkan desa.

Setelah itu, dia dibimbing oleh roh binatang yaitu Vaca dan Dillo untuk menyelamatkan tanah airnya dan melindungi rakyatnya sebelum terlambat.

Diceritakan juga Ainbo bersamaTurtle Motelo Mama yaitu roh Ibu yang paling kuat di Amazon yang menyertainya.

Baca Juga: Ramal Nasib Ayah Rozak dan Umi Kalsum Jika Haters Ayu Ting Ting Lapor Balik, Ahli Tarot: Kemerdekaan Dirampas

Petualangan Ainbo bermula ketika Dia harus menyelamatkan hutan di Amazon dari para penebang dan juga penambang.

Tidak hanya sendiri Ainbo juga mendapat bantuan dari beberapa roh binatang.

Ada armadillo kurus dan juga tapir Vaca yang bertubuh berat, mereka nantinya akan membantu Ainbo.

Film animasi AINBO Spirit of the Amazon tersebut diangkat dari cerita rakyat hutan hujan Amazon.

Baca Juga: Nadya Mustika Rujuk, Pihak Keluarga Justru Bongkar Aib Rizki DA hingga Singgung Tes DNA

Animasi tersebut menggambarkan tentang kehidupan anak-anak suku Amazon.

Bagaimana mereka dibesarkan didalam keindahan hutan hujan Amazon yang tertuang seperti dalam kisah tokoh utama Ainbo.

Zelada bersaudara merupakan sutradara terkenal  yang berperan sebagai produser film animasi  AINBO Spirit of the Amazon tersebut.

Proyek film animasi ini memiliki studio animasi yang terletak di negara Belanda.

Baca Juga: PA 212 Desak Polisi Tangkap Muhammad Kece dengan Demo, Husin Shihab: Kita Percaya Aparat Bekerja Profesional

Dikembangkan sejak Katun Animation bergabung dengan tim pengerjaan produksi film ini.

Tercatat juga  sebagai film Peruvian Dutch  yang merupakan proyek kolaborasi mereka.

Mengaitkan perusahaan animasi bebrapa negara yaitu  Peru dengan Belanda yang berada di Eropa. 

Film animasi ini diproduksi oleh disutradara kenamaan José Zelada.

Baca Juga: Prediksi Jeng Nimas Melihat Perseteruan Orang Tua Ayu Ting Ting dan Kartika Damayanti: Ada Pergerakan

Kemudian ada juga  Richard Claus yang turut membantu pengerjaan Film animasi AINBO Spirit of the Amazon ini.

Teknologi animasi mutakhir juga diterapkan dalam pengerjaan AINBO Spirit of the Amazon oleh Studio produksi animasi ternama Tunche Films. 

Selain itu juga Cool Beans bertanggung jawab atas animasi ini hingga akhirnya dapat tayang di negara-negara lainnya.

Dalam proses pembuatannya, Cinema Management Group membawa cerita animasi ini pada saat diproduksi oleh José Zelada, Richard Claus, César Zelada, dan juga Sergio Zelada.

Baca Juga: Roger Danuarta Berduka Cita, Ayahanda Cut Meyriska Dikabarkan Meninggal Dunia

Film ini pertama dirilis di Eropa dengan debut perdananya dimulai dari Negara Belanda pada ditahun 2021.***

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: IMDb

Tags

Terkini

Terpopuler