Cara Mudah Cek Penerima Bansos PKH Lansia Oktober 2022 Pakai HP via Aplikasi Cek Bansos dan Dapatkan Rp600.000

- 28 September 2022, 15:25 WIB
Berikut cara cek penerima bansos PKH lansia via aplikasi Cek Bansos pakai HP untuk bulan Oktober 2022 senilai Rp600.000.*
Berikut cara cek penerima bansos PKH lansia via aplikasi Cek Bansos pakai HP untuk bulan Oktober 2022 senilai Rp600.000.* /Pixabay/iqbalnuril

5. Silakan tekan "Cari Data".

Lalu, secara otomatis sistem aplikasi Cek Bansos akan mencocokkan data yang Anda input dengan sumber Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Diketahui, bahwa besaran bansos PKH lansia ialah Rp2,4 juta per tahun yang disalurkan dalam empat tahap sepanjang tahun 2022.

Terhitung PKH lansia menyalurkan Rp600.000 per tahap.

Baca Juga: Deadpool 3 Resmi Diumumkan dan Wolverine Dipastikan Hadir

Selain itu, uang bansos PKH lansia ini disalurkan secara transfer melalui rekening bank Himbara.

Adapun untuk menjadi lansia penerima PKH, berikut ini syaratnya:

a. WNI dengan usia di atas 70 tahun.

b. Berasal dari keluarga miskin.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Ayo Ketahui Rahasia Hubungan Anda Hanya dari Pelukan yang Diberikan Pada Pasangan

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah