Hoaks atau Fakta: Benarkah Keluarga Cendana Menjemput Tiko Anak Ibu Eny?

- 24 Januari 2023, 08:11 WIB
HOAKS - Beredar sebuah video yang menyebut jika ayah Tiko merupakan saudara kandung Soeharto, dan Keluarga Cendana siap menjemputnya.*
HOAKS - Beredar sebuah video yang menyebut jika ayah Tiko merupakan saudara kandung Soeharto, dan Keluarga Cendana siap menjemputnya.* /Kolase foto YouTube/Intens Investigasi dan Bang Brew TV/

Klaim video itu menyebut jika ayah Tiko merupakan saudara kandung Soeharto itu dilihat dari barang peninggalan di rumah Ibu Eny yang tergolong mewah.

Baca Juga: Buktikan Kamu Bisa Temukan Kata FRIDAY pada Gambar Tes IQ yang Sulit Sekali Ini, Kalahkan si Jenius Itu!

Namun, dipastikan jika Tiko bukan merupakan bagian dari Keluarga Cendana.

Sebagaimana diketahui, ayah Tiko bernama Herman Moedji hanya pengusaha biasa, bukan keluarga Soeharto, hal itu ditegaskan oleh sang cucu, Ika.

Kolase foto yang ditampilkan dalam video yang diunggah ke Facebook itu juga merupakan hasil editan, dan tidak ada informasi yang menyebut Keluarga Cendana menjemput Tiko.

Maka dari itu, dapat dipastikan klaim jika ayah Tiko merupakan saudara kandung Soeharto, dan Keluarga Cendana siap menjemputnya adalah hoaks.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Turn Back Hoax MAFINDO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x